Home / BHABIN / POLRI

Kamis, 19 Januari 2023 - 05:52 WIB

Wajah Baru SPKT Polrestabes Medan Buat Warga Nyaman

Redaksi - Yadi - Penulis

Tribrata, Medan – Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polrestabes Medan, di Jalan HM Said No.1 Kota Medan, punya wajah baru.

Ya, sebelumnya ornamen dinding di SPKT Polrestabes Medan mempunyai motif/corak bernuansa ulos. Namun kini, motif/corak di dinding SPKT Polrestabes Medan, berwarna putih bersih dan lebih elegan.

Ditambah lagi pendingin ruangan (AC) di SPKT Polrestabes Medan yang sejuk dan dingin, membuat warga yang akan membikin laporan pengaduan (LP) merasa nyaman dan betah.

Baca Juga :  Kapolsek Cisompet Giat Lokakarya Mini Triwulan Lintas Sektor UPT Puskesmas Cisompet

Kapolrestabes Medan, Kombes Valentino Alfa Tatareda melalui Kasie Humas, Kompol Riama Siahaan SE, membenarkan adanya pergantian ornamen dinding bagian dalam SPKT Polrestabes Medan.

“Ya benar bang, ada kita ganti ornamen dinding di bagian dalam SPKT Polrestabes Medan,” kata Kompol Riama, Rabu (18/1/2023).

Lanjut dikatakan wanita dengan pangkat satu bunga melati emas di pundaknya ini bahwa pergantian ornamen itu dilakukan sudah sesuai arahan dari pimpinan, untuk membuat warga yang membuat laporan pengaduan (LP) menjadi nyaman dan betah.

Baca Juga :  Kapolda Sumsel MOU Dengan BPDAS dan Silaturahmi Dengan OKP dan BEM -

“Guna membuat warga yang melapor merasa nyaman dan betah serta tidak ada kesan takut kepada warga yang datang membuat laporan,” tandas Kompol Riama.(zak)

Follow WhatsApp Channel Tribratatv.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow
Berita ini 14 kali dibaca

Share :

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

BHABIN

Jum’at Curhat Kapolsek Kalidoni, Pembentukan Pokdarkamtibmas Kecamatan KalidoniĀ 

BHABIN

Polri Siapkan Ribuan Personel Amankan Peringatan May Day

POLRI

Kecelakaan Lalu Lintas di Sari Ater Subang Jawa Barat, Kapolres Metro Depok Lepas Langsung Pengawalan Ambulance Menuju Lokasi

POLRI

Jumat Berkah, Personil Polres Sarolangun Berikan Nasi Kotak Kepada Anak Panti Asuhan Dan Pemulung.

KRIMINAL

Sempat DPO, Polsek Mariana Kembali Berhasil Mengamankan Pelaku Curas

KRIMINAL

Korban Kecewa Pasal Pengrusakkan Barang Miliknya Tidak Tertuang Dalam SP2HP, Ini Kata Pihak Unit Pidsus Reskrim Jayapura

POLRI

Gotong Royong, Korbrimob Polri Sosialisasi Cegah Stunting

POLRI

Dikunjungi Kaops NCS, Gus Yahya Nilai Polri Berhasil Jaga Ketentraman Jelang PemiluĀ