Home / POLRI

Selasa, 13 Desember 2022 - 06:26 WIB

Polri Raih Penghargaan dari Kementerian Hukum dan Hak Azasi Manusia

Redaksi - Yadi - Penulis

Tribrata, Jakarta – Lembaga Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) kembali menoreh penghargaan. Kali ini penghargaan diraih dari Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham).

Polri diberikan penghargaan karena dinilai responsif terhadap tindak lanjut rekomendasi dugaan pelanggaran HAM dan diberikan langsung Wakil Presiden Ma’ruf Amin dan Menteri Hukum dan HAM (Menkumham) Yasonna Laoly kepada pejabat Polri di The Sultan Hotel & Residence Jakarta, Gatot Subroto, Jakarta, Senin (12/12/2022).

Baca Juga :  Polda Jambi Terus Lakukan Pemantauan, Ratusan Rumah di Kerinci dan Sungai Penuh Terendam Banjir

Pantauan awak media ini, Selain Polri, penghargaan yang sama juga diberikan kepada TNI, Kejagung, dan Kementerian ATR/BPN.

Sementara itu, Dirjen HAM Kemenkumham RI, Mualimin mengatakan, lembaga-lembaga yang mendapat penghargaan tersebut dinilai cepat memberikan klarifikasi terkait pengaduan masyarakat.

Baca Juga :  Korpolairud Ungkap 91 Kasus Sepanjang Tahun 2022 dan Berhasil Selamatkan Kerugian Negara Sebesar Rp 403 M

“Kemenkumham memiliki Pos Pengaduan HAM. Banyak dari masyarakat melaporkan berbagai persoalan terkait penanganan hukum oleh kepolisian dan Kejagung,” Ujar Mualimin.

Menurutnya, apa yang diadukan masyarakat kalau tidak direspons pasti kecewa, tapi ini dengan cepat direspons makanya kami kasih penghargaan.

Follow WhatsApp Channel Tribratatv.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow
Berita ini 4 kali dibaca

Share :

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

KRIMINAL

Rampas HP Seorang Pelajar, Pelaku Curas Ditangkap Polisi

POLRI

Polri Kerahkan Brimob hingga Tim Trauma Healing Bantu Penanganan Gempa Cianjur

BHABIN

Jawab Keresahan Masyarakat, Polrestabes Medan Tindak Preman / Pungli di Ramadhan Fair

BHABIN

Polisi Bongkar Penyelundupan 42 Kg Asal Malaysia di Medan, 3 Pengedar Diciduk

KRIMINAL

Terduga Pelaku Penukar Kartu ATM di Kota Bekasi Telah Diamankan Pihak Kepolisian Sektor Bekasi Utara

POLRI

Kapolri: Kapolda yang Tak Mampu Kembalikan Kepercayaan Publik Akan di Evaluasi

POLITIK

Hadapi Pemilu 2024, Polsek Muara Telang Memberi Pelatihan Linmas demi Mewujudkan Kamtibmas Tetap Aman

POLRI

Polwan RI Laksanakan Giat Sosial di Pulau Rempang